Hendaknya umat Islam senantiasa mempelajari Al Qur’an, mengkaji, dan mengajarkannya kepada anak-anak maupun saudara-saudara mereka, serta agar mereka selalu memperhatikan untuk menghafalnya dan senatiasa tekun untuk merealisasikannya. Berdasarkan sabda Rasulullah ﷺ : خيركم من تعلم القرآن وعلمه “Sebaik-baik kalian adalah orang yang mempelajari Al Qur’an dan mengajarkannya.” ( HR.Bukhari ) …
Read More »